Rasulullah صلي الله عليه وسلم bersabda: Apabila seseorang di antara kamu bersin, hendaklah mengucapkan:
الْحَمْدُ لِلَّهِ
(Segala puji bagi Allah),
lantas saudara atau temannya mengucapkan:
يَرْحَمُكَ اللهُ
(Semoga Allah memberi rahmat kepadaMu). Bila teman atau saudaranya mengucapkan demikian, bacalah:
يَهْدِيْكُمُ اللهُ وَيُصْلِحُ بَالَكُمْ
(Semoga Allah memberi petunjuk kepadamu dan memperbaiki keadaanmu.)
-------------------
HR. Al-Bukhari 7/125
HR. Al-Bukhari 7/125
-----------------------------------------
Penulis: Syaikh Dr. Said bin Ali Al-Qathani
Buku: Hisnul Muslim
Tidak ada komentar:
Posting Komentar